Bahasa Indonesia

Mengapa Boeing Sering Ada Masalah Keamanan? Media AS: Mengejar Keuntungan Jangka Pendek, Budaya “Memburuk”

criPublished: 2024-07-10 11:33:11
Share
Share this with Close
Messenger Pinterest LinkedIn

var _player_width = 747; var _player_height = 373; var _posterimg = ""; var _title = "Mengapa Boeing Sering Ada Masalah Keamanan? Media AS: Mengejar Keuntungan Jangka Pendek, Budaya “Memburuk”"; var guid = "9d0c4b84438c47839f7c86dde215023e";

Pada tanggal 8 Juli lalu, ban pesawat Boeing 757 United Airlines lepas setelah lepas landas dari Bandara Internasional Los Angeles. Ini adalah kedua kalinya dalam 4 bulan terakhir ini ban roda pesawat Boeing United Airlines jatuh.

Selain masalah ban, ada juga masalah masker oksigen.

Administrasi Penerbangan Federal AS hari Senin lalu (8/7) mengatakan, karena masker oksigen penumpang mungkin mogok dalam keadaan darurat, badan tersebut meminta untuk melakukan pemeriksaan terhadap 2.600 pesawat Boeing 737. Pesawat yang diperiksa termasuk Boeing 737 MAX dan Boeing 737 NG.

Pada tanggal 8 Juli lalu, Perusahaan Boeing AS mengumumkan telah mencapai kesepakatan pengakuan bersalah dengan Departemen Kehakiman AS mengenai 2 kecelakaan fatal pesawat penumpang Boeing 737 MAX. Keluarga korban menyatakan "sangat kecewa" terhadap hal tersebut.

12全文 2 下一页

Share this story on

Messenger Pinterest LinkedIn