Jumlah Kumulatif Penumpang KCJB Melebihi 700.000 Orang
Sampai tanggal 17 Desember ini, Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) Indonesia telah beroperasi selama dua bulan. Menurut data dari KCIC, jumlah kumulatif penumpang KCJB melebihi 700.000 orang.
Sampai tanggal 17 Desember ini, Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) Indonesia telah beroperasi selama dua bulan. Menurut data dari KCIC, jumlah kumulatif penumpang KCJB melebihi 700.000 orang.